Skripsi/Tugas Akhir
Aplikasi Augmented Reality Menggunakan Metode Face Tracking sebagai Alat Peraga dalam Pemilihan Peci
ABSTRAK
Penjualan Peci di toko khususnya toko SAMUDRA BIRU Makassar adalah took yang menjual berbagai jenis peci di Makassar. Sering menjadi persoalan karena system yang berjalan sekarang dimana setiap pembeli yang ingin mencoba peci harus datang ke tokonya langsung. Sistem yang dirancang sebagai alat peraga dalam pemilihan peci menggunakan teknologi Augmented Reality. Metode yang akan digunakan pada penelitian ini adalah menggunakan metode Face Tracking di mana objek akan menampilkan secara otomatis jika menangkap wajah di kamera. Berdasarkan Hasil pengujian perangkat lunak yang telah dilakukan menggunakan Black Box Testing. Maka system dianggap sudah bebas dari kesalahan karena bekerja sesuai fungsionalnya yang terdiri dari pengujian interface dan Augmented Reality nya. Dan hasil penerapan aplikasi di toko SAMUDRA BIRU berhasil digunakan.
Kata Kunci: Augmented Reality, Face Tracking, Peci, Black Box Testing
ABSTRACT
Sales of caps in special shops, the SAMUDRA BIRU Makassar store is a shop that sells various types of caps in Makassar. This is often a problem because of the current system where every buyer who wants to try a cap has to come to the shop directly. The system designed as a teaching aid in selecting caps uses Augmented Reality technology. The method that will be used in this study is to use the Face Tracking method where the object will display automatically if it captures a face on the camera. Based on the results of software testing that has been done using Black Box Testing. Then the system is considered error-free because it works according to its functionality which consists of testing the interface and Augmented Reality. And the results of implementing the application in the BIRU OCEAN store were successfully used.
Keywords: Augmented Reality, Face Tracking, Caps, Black Box Testing
Tidak ada salinan data
Universitas DIPA Makassar
NPP 7371142D1000002
Jln. Perintis Kemerdekaan KM.9
Telp. (0411)587194
Hotline: +6281228221994
WhatsApp Admin: +6281342092072
e-Mail: perpustakaan@undipa.ac.id
© 2024 — Perpustakaan UNDIPA Makassar - SLiMS