Skripsi/Tugas Akhir
Penerapan Time Series Analisis Memprediksi Penjualan Toko Sejahtera Maluku pada Saat Ulang Tahun Kota Ambon
ABSTRAK
Penjualan adalah aktivitas atau bisnis yang menjual produk atau jasa. Dalam proses penjualan, penjual atau penyedia barang dan jasa memberikan kepemilikan suatu komoditas kepada pembeli dengan harga tertentu. Toko Sejahtera Maluku merupakan salah satu toko yang ada di kota Ambon. Toko sejahtera maluku menjual peralatan rumah tangga. Perlunya pemrosesan data yang dapat menghasilkan informasi penting bagi kelanjutan dan peningkatan penjualan toko. Biasanya mengeluarkan beberapa barang berbeda untuk ditawarkan ke pasar dengan harga yang berbeda, namun tidak semua barang banyak peminatnya. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mendapatkan prediksi atau perkiraan sebuah penjualan barang ketika mendekati hari ulang tahun kota Ambon berdasarkan data penjualan yang telah ada sebelumnya. Data penjualan dimanfaatkan menjadi informasi dalam meningkatkan penjualan barang dan juga dapat menjaga kekurangan stok. Oleh karena itu, dibuat sebuah sistem untuk mengolah data penjualan yang yang menerapkan teknik time series analisis menggunakan Algoritma Exponential Smoothing (ETS) untuk menghasilkan prediksi penjualan pada saat hari ulang tahun kota Ambon.
Kata Kunci: Prediksi, Penjualan, Time Series Analisis, Algoritma Exponential Smoothing
ABSTRACT
Sales are activities or businesses that sell products or services. In the sales process, the seller or provider of goods and services gives ownership of a commodity to the buyer at a certain price. Toko Sejahtera Maluku is one of the shops in the city of Ambon. My prosperous shop sells household appliances. The need for data processing that can produce important information for the continuation and increase of store sales. Usually, several different goods are issued to be offered to the market at different prices, but not all goods are in great demand. The purpose of this study is to get predictions or forecasts of goods sales when approaching the birthday of the city of Ambon based on pre-existing sales data. Sales data is utilized as information in increasing sales of goods and can also maintain stock shortages. Therefore, a system is created to process sales data that applies time series analysis techniques using the Exponential Smoothing Algorithm (ETS) to generate sales predictions on city of Ambon birthdays.
Keywords: Prediction, Sales, Time Series Analysis, Exponential Smoothing Algorithm
Tidak ada salinan data
Universitas DIPA Makassar
NPP 7371142D1000002
Jln. Perintis Kemerdekaan KM.9
Telp. (0411)587194
Hotline: +6281228221994
WhatsApp Admin: +6281342092072
e-Mail: perpustakaan@undipa.ac.id
© 2024 — Perpustakaan UNDIPA Makassar - SLiMS