Skripsi/Tugas Akhir
Implementasi Metode Double Exponential Smoothing (DES) pada Sistem Peramalan Penjualan Mobil Honda pada Dealer Honda Sanggar Laut Selatan Makassar
ABSTRAK
Penjualan mobil merupakan elemen penting dalam industri otomotif. Untuk meningkatkan efisiensi operasional dan keputusan bisnis, diperlukan metode peramalan yang dapat membantu Dealer Honda Sanggar Laut Selatan Makassar dalam meramalkan penjualan mobil Honda di masa depan. Salah satu metode yang efektif adalah Double Exponential Smoothing (DES) Penelitian ini bertujuan untuk mengimplementasikan metode Double Exponential Smoothing pada sistem peramalan penjualan mobil Honda di Dealer Honda Sanggar Laut Selatan Makassar. Langkah-langkah implementasi DES mencakup pengumpulan data historis penjualan mobil Honda, pemodelan level dan trend, serta perhitungan faktor peramalan. Metode ini digunakan untuk meramalkan penjualan mobil Honda dalam beberapa periode ke depan, memberikan wawasan yang berharga untuk perencanaan persediaan, promosi, dan manajemen sumber daya Hasil dari penelitian ini akan membantu Dealer Honda Sanggar Laut Selatan Makassar dalam meningkatkan akurasi peramalan penjualan mobil Honda, sehingga mereka dapat mengambil langkah-langkah yang lebih efektif dalam manajemen persediaan, pengadaan, dan strategi pemasaran.
Kata Kunci: Peramalan Penjualan, Mobil Honda, Double Exponential Smoothing (DES), Dealer Honda
ABSTRACT
Car sales are an important element in the automotive industry. To improve operational efficiency and business decisions, a forecasting method is needed that can help Honda Sanggar Laut Selatan Makassar Dealer in forecasting future Honda car sales. One effective method is Double Exponential Smoothing (DES).This research aims to implement the Double Exponential Smoothing method on the Honda car sales forecasting system at Honda Dealer Sanggar Laut Selatan Makassar. DES implementation steps include collecting historical Honda car sales data, modeling levels and trends, and calculating forecasting factors. This method is used to forecast Honda car sales in the next few periods, providing valuable insights for inventory planning, promotion, and resource management The results of this study will help Honda Dealer Sanggar Laut Selatan Makassar in improving the accuracy of Honda car sales forecasting, so that they can take more effective steps in inventory management, procurement, and marketing strategies.
Keywords: Sales Forecasting, Honda Cars, Double Exponential Smoothing (DES), Honda Dealer
Tidak ada salinan data
Universitas DIPA Makassar
NPP 7371142D1000002
Jln. Perintis Kemerdekaan KM.9
Telp. (0411)587194
Hotline: +6281228221994
WhatsApp Admin: +6281342092072
e-Mail: perpustakaan@undipa.ac.id
© 2024 — Perpustakaan UNDIPA Makassar - SLiMS