Skripsi/Tugas Akhir
Rancang Bangun Sistem Penyortir Kualitas Telur Ayam Berbasis Mikrokontroler
ABSTRAK
Telur merupakan salah satu sumber protein hewani yang menjadi primadona di masyarakat. Hal ini didukung oleh banyaknya kandungan gizi yang terdapat dalam telur, harganya yang relatif terjangkau, dan mudah didapatkan baik di pasar modern maupun pasar tradisional. Terdapat berbagai macam telur yang sering dikonsumsi oleah masyarakat Indonesia, seperti telur ayam ras, telur ayam kampung, telur bebek, dan telur ayam puyuh. Dalam bidang peternakan proses penyortiran telur yang dilakukan oleh peternak maupun penjual untuk menyeleksi telur berdasarkan kualitas denganmetode manual. Penyortiran yang sering dilakukan atau penjual adalah dengan cara menerawang telur menggunakan sinar matahari atau lampu senter, apabila telur tampak terang, berarti kondisi baik. Penelitian ini menggunakan metode blackbox testing dan pengujian perangkat dengan adanya beberapa alat seperti Arduino Uno, dan sensor LoadCell dan Sensor LDR (Light Dependent Resistor). Hasil dari perancangan sistem ini adalah sistem bekerja dengan kondisi ketika sensor akan bekerja ketika data telur yaitu nilai berat dan nilai cahaya terdeteksi. Degan adanya penelitian ini pera penjual dan pembeli dapat mempermudah penyortiran telur yang dilakukan secara otomatis dibandingkan menggunakan penyotiran manual.
Kata Kunci: Telur, Penyortiran, Sensor LDR, Senseor LoadCell
ABSTRACT
Eggs are one of the most popular sources of animal protein in the community. This is supported by the many nutrients contained in eggs, the relatively affordable price, and easily available in both modern and traditional markets. There are various kinds of eggs that are often consumed by the people of Indonesia, such as purebred chicken eggs, native chicken eggs, duck eggs, and quail eggs. In the field of animal husbandry, the egg sorting process is carried out by farmers and sellers to select eggs based on quality with manual methods. Sorting that is often done or sellers is by looking at eggs using sunlight or flashlights, if the egg looks bright, it means good condition. This research uses the blackbox testing method and device testing with several tools such as Arduino Uno, and LoadCell sensors and LDR (Light Dependent Resistor) Sensors. The result of this system design is that the system works with conditions when the sensor will work when the egg data, namely the weight value and light value, is detected. With this research, sellers and buyers can make it easier to sort eggs automatically compared to using manual sorting.
Keywords: Egg, Sorting, LDR Sensor, LoadCell Sensor
Tidak ada salinan data
Universitas DIPA Makassar
NPP 7371142D1000002
Jln. Perintis Kemerdekaan KM.9
Telp. (0411)587194
Hotline: +6281228221994
WhatsApp Admin: +6281342092072
e-Mail: perpustakaan@undipa.ac.id
© 2024 — Perpustakaan UNDIPA Makassar - SLiMS