Skripsi/Tugas Akhir
Analisis UI/UX Menggunakan Metode System Usability Scale (SUS) pada Aplikasi Marketplace Lapak jeneponto.com
ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis UI/UX Website Lapak Jeneponto. Aplikasi marketplace yang berada di bawah PT. Energi Bayu Jeneponto yang membangun aplikasi berbasis website yang bernama Lapak Jeneponto bertujuan untuk mempermudah pemasaran UMKM (Usaha Mikro Kecil dan Menengah). Dalam penelitian ini kami selaku peneliti menganalisis UI/UX aplikasi marketplace lapakjeneponto.com dengan menggunakan metode System Usability Scale (SUS). Berdasarkan hasil analisis yang telah dilakukan skor rata-rata System Usability Scale dari 20 orang responden yaitu 73. Dengan acceptability rangers “Acceptable” dan range “High”. Dengan grade scale termasuk kedalam kelas “C” dan pada model adjective ratings “OK” yang hampir mendekati “Good”. Hasil ini menunjukkan bahwa aplikasi marketplace lapakjeneponto.com dapat diterima oleh penggunanya dan telah berada diatas standar nilai rata-rata usability yang telah berada diatas standar nilai rata-rata usability yang telah ditetapkan. Dan apabila jika nilai rata-rata yang diperoleh dari pengujian System Usability Scale di atas 68 maka sistem dianggap layak untuk dikembangkan dan digunakan.
Kata Kunci: Analisis, UI/UX, Marketpace, System Usability Scale
ABSTRACT
This study aims to analyze the UI/UX of the Lapak Jeneponto website. Marketplace application under PT. Energi Bayu Jeneponto who built a website-based application called Lapak Jeneponto aims to facilitate the marketing of MSMEs (Micro, Small and Medium Enterprises). In this study, we, as researchers, analyzed the UI/UX of the lapakjeneponto.com marketplace application using the System Usability Scale (SUS) method. Based on the results of the analysis that has been carried out the average score of the System Usability Scale from 20 respondents is 73. With acceptability rangers "Acceptable" and "High" range. With a grade scale included in class "C" and on the model of adjective ratings "OK" which is almost close to "Good". These results indicate that the lapakjeneponto.com marketplace application can be accepted by its users and is above the average usability standard that has been set. And if the average value obtained from testing the System Usability Scale is above 68 then the system is considered feasible to be developed and used.
Keywords: Analysis, UI/UX, Marketspace, System Usability Scale
Tidak ada salinan data
Universitas DIPA Makassar
NPP 7371142D1000002
Jln. Perintis Kemerdekaan KM.9
Telp. (0411)587194
Hotline: +6281228221994
WhatsApp Admin: +6281342092072
e-Mail: perpustakaan@undipa.ac.id
© 2024 — Perpustakaan UNDIPA Makassar - SLiMS