Skripsi/Tugas Akhir
Penerapan Framework dalam Pembuatan Aplikasi Kesehatan Gizi Anak Berbasis Android
ABSTRAK
Setiap anak merupakan kelompok yang perlu diperhatikan dalam hal gizi dan kesehatan. Pentingnya keseimbangan zat gizi, saat ini belum banyak aplikasi berbasis smartphone android yang khusus memberikan layanan informasi gizi. Framework, menjadi salah satu cara dengan dapat mengurangi waktu pengembangan aplikasi. Arsitektur hal yang paling penting, selain berperan penting dalam meningkatkan performa aplikasi, juga menentukan jangka panjang aplikasi yang akan dibangun. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui performa dari framework aplikasi yang dibangun dengan menggunakan arsitektur MVP dan MVVM. Hasil pengujian yang sudah dilakukan, dapat disimpulkan bahwa arsitektur MVVM menghasilkan nilai performa yang lebih unggul dibandingkan arsitektur MVP. Penggunaan arsitektur MVP dan MVVM memiliki kelebihan dan kekurangan masing-masing. Namun penggunaan arsitektur MVVM direkomendasikan untuk digunakan dalam pengembangan aplikasi android apabila faktor yang dipertimbangkan adalah penggunaan CPU, penggunaan energy, waktu akses, waktu eksekusi, dan frame rate yang lebih baik. Begitu pun hasil analisis penyakit gizi menggunakan Metode Naïve Bayes di atas dengan Laplacian Smoothing, dapat terlihat bahwa probabilitas klasifikasi ya me nunjukan hasil lebih tinggi probabilitas klasifikasi tidak. Hasil dari data testing sesuai gejala tersebut menunjukan klasifikasi yaitu terdeteksi terkena penyakit gizi buruk.
Kata Kunci: Gizi, Framework, MVVM, MVP, SPK, Metode Naive Bayes
ABSTRACT
Every child is a group that needs attention in terms of nutrition and health. The importance of nutritional balance, currently there are not many Android smartphone-based applications that specifically provide nutritional information services. Framework, being one way by being able to reduce application development time. The most important thing about architecture, in addition to playing an important role in improving application performance, is also determining the long-term application to be built. This study aims to determine the performance of application frameworks built using MVP and MVVM architectures. The results of the tests that have been carried out, it can be concluded that the MVVM architecture produces superior performance values than the MVP architecture. The use of MVP and MVVM architectures has their own advantages and disadvantages. However, the use of MVVM architecture is recommended for use in Android application development if the factors considered are better CPU usage, energy usage, access time, execution time, and frame rate. Likewise, the results of nutritional disease analysis using the Naïve Bayes Method above with laplacian smoothing, it can be seen that the probability of classification shows higher results than the probability of classification not. The results of testing data according to these symptoms show a classification, namely detected malnutrition.
Keywords: Nutrition, Framework, MVVM, MVP, SPK, Naive Bayes Method
Tidak ada salinan data
Universitas DIPA Makassar
NPP 7371142D1000002
Jln. Perintis Kemerdekaan KM.9
Telp. (0411)587194
Hotline: +6281228221994
WhatsApp Admin: +6281342092072
e-Mail: perpustakaan@undipa.ac.id
© 2024 — Perpustakaan UNDIPA Makassar - SLiMS