Skripsi/Tugas Akhir
Perancangan Aplikasi Smart Service Berbasis Android di PT Indomarco Prismatama
ABSTRAK
PT. Indomarco Prismatama adalah sebuah perusahaan yang menjadi induk Indomaret yang merupakan jaringan minimarket yang menyediakan kebutuhan pokok dan kebutuhan sehari-hari. . Sebelum dan sesudah barang diantar ke indomaret menggunakan mobil delivery, petugas harus melakukan pengecekan terhadap mobil delivery. Dengan diterapkannya aplikasi Smart Service berbasis android yang berfungsi mengolah data dari antarmuka input yang dimasukkan oleh pengguna serta digunakan untuk mengakses atau memvisualisasikan data secara akurat dan real time yang selanjutnya diproses menjadi laporan, sehingga pengguna dapat mengerti dan mempunyai arah yang benar dalam melakukan perawatan yang dapat diakses kapan saja, di mana saja dan dari mana saja asalkan memiliki jaringan internet. Hasil dari penelitian ini membantu customer dalam mencari jasa layanan servis kendaraan terdekat terdekat dari lokasi customer serta sebagai wadah bagi teknisi yang mempunyai kemampuan servis kendaraan.
Kata Kunci: Smart Service, Android, Kendaraan.
ABSTRACT
PT. Indomarco Prismatama is a company that is the parent company of Indomaret which is a minimarket network that provides basic needs and daily needs. . Before and after the goods are delivered to Indomaret using a delivery car, the officer must check the delivery car. With the implementation of an Android based Smart Service application that functions to process data from the input interface entered by the user and is used to access or visualize data accurately and in real time which is then processed into reports, so that users can understand and have the right direction in carrying out maintenance that can be done. accessed anytime, anywhere and from anywhere as long as it has an internet network.The results of this study assist customers in finding the closest vehicle service service from the customer's location as well as a forum for technicians who have vehicle service capabilities.
Keywords: Smart Service, Android, Vehicle.
Tidak ada salinan data
Universitas DIPA Makassar
NPP 7371142D1000002
Jln. Perintis Kemerdekaan KM.9
Telp. (0411)587194
Hotline: +6281228221994
WhatsApp Admin: +6281342092072
e-Mail: perpustakaan@undipa.ac.id
© 2024 — Perpustakaan UNDIPA Makassar - SLiMS