Skripsi/Tugas Akhir
Perancangan Sistem Informasi Kepegawaian Berbasis Web pada PT Entolu Buana Mandiri
ABSTRAK
Adapun masalah yang sedang berjalan dalam kantor PT. Entolu Buana Mandiri saat ini seperti absensi pegawai masih menggunakan sistem yang manual yaitu tanda tangan pada form atau lembar absensi pegawai dan penginputan serta penyimpanan data pegawai masih dilakukan secara manual. Dari masalah yang ada sehingga penulis melakukan penelitian pada PT. Entolu Buana Mandiri. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui masalah yang terjadi dan memperbaiki masalah yang sedang berjalan. Penulis menggunakan metode wawancara secara langsung ke kantor PT. Entolu Buana Mandiri agar bisa mendapatkan data yang dibutuhkan. Adapun hasil wawancara ialah penulis merancang sistem baru yaitu Sistem Informasi Kepegawaian Berbasis Web Pada PT. Entolu Buana Mandiri. Dengan adanya solusi ini, akan mempermudah untuk mengolalah data absensi, maupun data kepegawaian seperti menginput dan mengedit data kepegawaiaan.
Kata Kunci: Sistem Informasi, Kepegawaian, Web
ABSTRACT
The problems that are currently running in the PT. Entolu Buana Mandiri office, such as employee attendance, are still using a manual system, namely signing the form or employee attendance sheet and inputting and storing employee data is still done manually. From the existing problems so that the authors conducted research on PT. Entolu Buana Mandiri. The purpose of this study is to find out the problems that occur and fix the ongoing problems. The author uses the interview method directly to the office of PT. Entolu Buana Mandiri in order to be able to obtain the required data. The results of the interview are the authors designed a new system, namely the Web-Based Personnel Information System at PT. Entolu Buana Mandiri. With this solution, it will be easier to process attendance data, as well as personnel data such as inputting and editing personnel data.
Keywords : Information Systems, Personnel, Web
Tidak ada salinan data
Universitas DIPA Makassar
NPP 7371142D1000002
Jln. Perintis Kemerdekaan KM.9
Telp. (0411)587194
Hotline: +6281228221994
WhatsApp Admin: +6281342092072
e-Mail: perpustakaan@undipa.ac.id
© 2024 — Perpustakaan UNDIPA Makassar - SLiMS