Skripsi/Tugas Akhir
Implementasi Metode Pathfinding pada Non Player Character Game 3D
ABSTRAK
Seiring berkembangnya teknologi, video game juga mengalami perkembangan yang sangat pesat. Game bisa dimainkan Bersama, game jenis ini biasanya disebut game multiplayer. Namun tidak selamanya sebuah game bisa dinikmati secara bersama. Maka dari itulah para pengembang sebuah game biasnya menciptakan sebuah kecerdasan buatan untuk menganti peran dari seorang player. Dalam hal ini biasanya disebut sebagai Non player Character (NPC). NPC biasanya diberikan perintah-perintah dalam sebuah script untuk mengambil bagian dalam peran pada sebuah game. Selain itu juga terkadang NPC di bagi sesuai dengan tingkatan-tingkatannya atau biasa di kategorikan dengan istilah gampang, sedang, maupun sulit, itu semua tergantung dari seberapa kompleksnya perintah yang diberikan kepada NPC tersebut. Salah satu contoh perintah paling umum yang di berikan pada NPC yaitu bagaimana sebuah NPC dapat berjalan dari satu titik ke titik lainnya, ataukah bagamaina caranya sebuah NPC dapat menentukan arah menuju ke sebuah tujuan, perintah ini disebut pathfinding.
Kata Kunci: Video Game, Kecerdasan Buatan, Non-Player Character (NPC), Pathfinding
ABSTRACT
Along with the development of technology, video games also experience very rapid development. Games can be played together, this type of game is usually called a multiplayer game. But not always a game can be enjoyed together. So from that the developers of a game usually create an artificial intelligence to replace the role of a player. in this case it is usually referred to as a Non-player Character (NPC). NPCs are usually given instructions in a script to take part in a role in a game. In addition, sometimes NPCs are divided according to their levels or are usually categorized as easy, medium, or difficult, it all depends on how complex the orders are given to the NPC. One example of the most common commands given to NPCs is how an NPC can travel from one point to another, or how can an NPC determine the direction to a destination, this command is called pathfinding.
Keywords: Video Game, Artifact Intelegent, Non-Player Character (NPC), Pathfinding
Tidak ada salinan data
Universitas DIPA Makassar
NPP 7371142D1000002
Jln. Perintis Kemerdekaan KM.9
Telp. (0411)587194
Hotline: +6281228221994
WhatsApp Admin: +6281342092072
e-Mail: perpustakaan@undipa.ac.id
© 2024 — Perpustakaan UNDIPA Makassar - SLiMS