Skripsi/Tugas Akhir
Perancangan Sistem Monitoring Volume Pengiriman Barang dengan Metode Greedy Berbasis Web
ABSTRAK
CV Basma Bahari adalah perusahaan yang bergerak di bidang distribusi barang khusus produk fresh sea food and frozen food untuk didistrbusikan ke berbagai kota di Propinsi Sulawesi Selatan dan sekitranya. Barang yang didistribusikan dalam bentuk box Styrofoam berbagai ukuran sesuai jumlah dan produk yang dikirim ke masing-masing rekanan. Saat ini Perusahaan menghadapi masalah dari salah memperkirakan daya muat mobil box dalam satu jalur pengiriman tidak sesuai mengakibatkan pemilihan jenis truk/ mobil box yang tidak sesuai sehingga barang yang disusun dalam truk ternyata masih tersisa, atau jenis mobil box/truk yang di pesan kepada ekspedisi kebesaran, sehingga meninggalkan banyak ruang kosong dan masalah lain yang dihadapi perusahaan yaitu pemilihan perusahaan penyedia mobil box/truk (Ekspedisi) yang tepat karena perusahaan memiliki empat rute dan setiap rute pengiriman memiliki ekpedisi dan jenis truk yang variatif. Oleh karena itu, dirancang sebuah sistem yang menentukan jenis kendaraan angkut yang sesuai dengan kapasitas barang yang akan didistribusikan agar lebih optimal dan merekomendasikan ekpsedisi pengiriman yang sesuai dengan rute pengiriman yang diterapkan dalam aplikasi berbasis web.
Kata Kunci: Distribusi, Optimal, Web
ABSTRACT
CV Basma Bahari is a company engaged in the distribution of special goods products fresh sea food and frozen food products to be distributed to various cities in South Sulawesi Province and their occasions. Items dedicated in the form of styrofoam boxes of various sizes according to the number and product sent to each partner. Currently the company faces a problem from estimating the load of the car's load box in one shipping line is not appropriate resulting in the selection of trucks / car boxes that are not suitable so that the items arranged in the truck turned out to be left, or the type of box / truck car provided to the expedition of greatness, thus leaving plenty of empty space and other problems faced by the company, namely the selection of the proper car / truck (expedition) company because the company has four routes and each shipping route has a varied type of expedition and truck type. Therefore, designed a system that determines the type of transport vehicle that is in accordance with the capacity of goods to be distributed to be more optimal and recommend the expression of shipping that is in accordance with the shipping route applied in web-based applications.
Keywords: Distribution, Optimal, Web
Tidak ada salinan data
Universitas DIPA Makassar
NPP 7371142D1000002
Jln. Perintis Kemerdekaan KM.9
Telp. (0411)587194
Hotline: +6281228221994
WhatsApp Admin: +6281342092072
e-Mail: perpustakaan@undipa.ac.id
© 2024 — Perpustakaan UNDIPA Makassar - SLiMS