Skripsi/Tugas Akhir
Perancangan Video Animasi 3D Interaktif sebagai Sarana Promosi Hotel Maxone Makassar Menggunakan Software SketchUp dan Lumion
ABSTRAK
Pemodelan Animasi 3D Hotel Max One Makassar merupakan aplikasi yang dirancang untuk memudahkan upaya penyampaian tersebut kepada calon pengunjung, informasi ini dikemas menjadi informasi yang menarik dengan pemodelan 3D menggunakan perangkat lunak seperti Sketch Up dan Lumion. Model aplikasi yang dirancang yaitu pengunjung secara otomatis dapat melihat seluruh fasilitas yang ada didalam hotel tersebut, misalnya fasilitas kolam renang, kamar, ruang seminar/ meeting, tempat santai dan lain-lain, sehingga pengunjung tidak perlu mengelilingi secara keseluruhan. Sehingga sistem ini dapat menjadi daya tarik bagi pengunjung yang nantinya berperan sebagai media informasi yang tepat.
Kata Kunci : Animasi 3D, Sketch Up, Lumion
ABSTRACT
3D Animation Modeling Hotel Max One Makassar is an application designed to facilitate the delivery efforts to prospective visitors, this information is packaged into interesting information with 3D modeling using software such as Sketch Up and Lumion. The application model designed that visitors can automatically see all the facilities in the hotel, such as swimming pool facilities, rooms, seminar rooms / meetings, relaxing places and others, so that visitors do not have to surround the whole. So that this system can be an attraction for visitors who later act as the right media information.
Keywords : 3D Animation, Sketch Up, Lumion
Tidak ada salinan data
Universitas DIPA Makassar
NPP 7371142D1000002
Jln. Perintis Kemerdekaan KM.9
Telp. (0411)587194
Hotline: +6281228221994
WhatsApp Admin: +6281342092072
e-Mail: perpustakaan@undipa.ac.id
© 2024 — Perpustakaan UNDIPA Makassar - SLiMS