Skripsi/Tugas Akhir
Sistem Penunjang Keputusan Penerima Penghargaan Sekolah Adiwiyata Menggunakan Algoritma Simple Multi Attribute Rating Technique (SMART)
ABSTRAK
Dinas Lingkungan Hidup Kota Makassar Merupakan Dinas yang menangani dalam lingkungan taman dan menjaga keindahan Kota Makassar. Salah satu penghargaan yang diberikan oleh dinas lingkungan hidup yaitu penghargaan sekolah adiwiyata. Penelitian ini bertujuan untuk memudahkan proses penilaian dan juga proses pengambilan keputusan rekomendasi penerima
penghargaan sekolah adiwiyata. Penelitian ini berbasis website dan menggunakan algoritma Simple Multi Attribute Rating Technique (SMART) untuk rekomendasi penerima penghargaan sekolah adiwiyata. Hasil dari penelitian ini berupa aplikasi
Sistem penunjang keputusan pemberian penghargaan sekolah adiwiyata berbasis website, diharapkan hasil dari penelitian ini dapat membantu pihak dinas lingkungan hidup Kota Makassar dalam mengolah data penilaian untuk memberikan penghargaan sekolah adiwiyata.
Kata Kunci : Sekolah adiwiyata, Algoritma SMART, Dinas Lingkungan Hidup, Website.
ABSTRACT
Makassar City Environment Office is a service that handles in the park environment and maintains the beauty of the city of Makassar. One of the awards given by the environment agency is the adiwiyata school award. This research aims to facilitate the assessment process and also the decision-making process of recommendations of adiwiyata school award recipients. This research is websitebased and uses Simple Multi Attribute Rating Technique (SMART) algorithm for recommendations of adiwiyata school award recipients. The results of this study in the form of application of the decision supporting system awarding adiwiyata school based website, it is expected that the results of this study can help the makassar city environmental agency in processing assessment data to give adiwiyata school awards.
Keywords: Adiwiyata School, SMART Algorithm, Environment Office, Website.
Tidak ada salinan data
Universitas DIPA Makassar
NPP 7371142D1000002
Jln. Perintis Kemerdekaan KM.9
Telp. (0411)587194
Hotline: +6281228221994
WhatsApp Admin: +6281342092072
e-Mail: perpustakaan@undipa.ac.id
© 2024 — Perpustakaan UNDIPA Makassar - SLiMS